Option:
Resep Daging Sapi Lada Hitam
Bahan Bahan yang di Gunakan Untuk Resep Daging Sapi Lada Hitam:
- 300 gr daging sapi has dalam, iris tipis
- 3 siung bawang putih, cincang halus
- 1 bh bawang bombai, belah 4, potong kasar
- 2 sdm lada hitam butiran, sangrai, gerus kasar
- 2 sdm saus tiram
- 1 sdt minyak wijen
- 1/2 bh paprika merah, potong kasar
- 1/2 bh paprika hijau, potong kasar
- 100 ml air
Cara membuat resep Daging Sapi Lada Hitam:
- Siapakan alat alat yang akan di gunakan dan juga bahan bahan yang ingin di gunakan tentunya.
- Anda dapat menyiapkan wajan, kemudian panaskan minyak untuk menumis.
- Ketika minyak sudah mulai panas, maka
segera masukan bawang putih yang telah di cincang halus dan juga bawang
Bombay yang telah di iris. Tumis kedua bahan tersebut hingga harum.
- Setelah tumisan terasa harum, maka
masukanlah daging yang telah di iris sesuai dengan selera anda. Beri
sedikita air, dan masak hingga air yang ada sedikit mongering.
- Masukkan lada hitam, saus tiram, dan
minyak wijen yang tekah di siapkan dan aduk rata,biarkan bumbu meresap,
setelah itu masukkan paprika merah dan hijau. Masak sampai paprika agak
layu dan daging menjadi empuk
Anda sedang membaca artikel tentang Daging Sapi Lada Hitam dan anda bisa menemukan artikel Daging Sapi Lada Hitam ini dengan url https://resepdapurumami.blogspot.com/2013/09/daging-sapi-lada-hitam.html. Anda boleh menyebarluaskan atau mengcopy artikel Daging Sapi Lada Hitam ini jika memang bermanfaat bagi anda atau teman-teman anda,namun jangan lupa untuk mencantumkan link sumbernya.