Option:
Resep Jamur Tiram Goreng Tepung Ibu Hamil ~ Kali ini saya akan update resep terbaru dari jamur tiram dengan judul Resep Jamur Tiram Goreng Tepung Ibu Hamil,
JAMUR TIRAM GORENG TEPUNG banyak diminati oleh kalangan masyarakat banyak mulai dari kalangan anak-anak sampai orang dewasa.
|
Foto Jamur Tepung: dentistvschef.wordpress.com |
Untuk bunda yang senang dengan koleksi
Jamur Tiram kali ini saya sajikan
Resep Jamur Tiram Goreng Tepung Ibu Hamil untuk bunda sajikan sambil nyemil
Kue klepon.
BAHAN
- 250 g Jamur tiram
- 2 butir Telur ayam, kocok lepas
- 200 g Tepung Roti
- 1 bks Tepung Bumbu Serba Guna Pedas
- Minyak Goreng secukupnya
Cara Masak
1). Jamur dibersihkan lalu dipisah-pisah (satu kelopak)
2). Jamur dimasukkan kedalam Tepung Bumbu Serba Guna Pedas, aduk hingga rata, lalu celupkan ke dalam kocokan telur.
3). Gulingkan ke dalam tepung roti.
4). Goreng hingga kuning. Angkat dan sajikan.
CARA MASAK
1).Jamur dibersihkan lalu dipisah-pisah (satu kelopak)
2).Jamur dimasukkan kedalam SAJIKU Tepung Bumbu Serba Guna Pedas, aduk hingga rata, lalu celupkan ke dalam kocokan telur.
3).Gulingkan ke dalam tepung roti.
4).Goreng hingga kuning. Angkat dan sajikan
Resep Dapur Umami : Jamur Goreng Tepung Khusus Untuk Ibu Hamil
Selain
Resep Jamur Tiram Goreng Tepung Ibu Hamil diatas saya juga update resep
daging giling untuk anda bunda lovers.
Itulah
Resep Jamur Tiram Goreng Tepung yang dapat saya sampaikan, jika bunda ingin request resep yang bunda inginkan silahkan bunda kirimkan komentar anda di bawah artikel ini, semoga hari-hari bunda dan keluarga di rumah menyenangkan dengan hidangan dapur terbaru.
Anda sedang membaca artikel tentang Resep Jamur Tiram Goreng Tepung Ibu Hamil dan anda bisa menemukan artikel Resep Jamur Tiram Goreng Tepung Ibu Hamil ini dengan url http://resepdapurumami.blogspot.com/2013/10/resep-jamur-tiram-goreng-tepung-ibu.html. Anda boleh menyebarluaskan atau mengcopy artikel Resep Jamur Tiram Goreng Tepung Ibu Hamil ini jika memang bermanfaat bagi anda atau teman-teman anda,namun jangan lupa untuk mencantumkan link sumbernya.